Minggu, 10 Mei 2020

Pembelajaran Jarak Jauh fisika Gerak harmonik


Assalamualaikum Wr.Wb

Apakabar semua berjumpa lagi di gudang ilmu

Pada hari ini kita akan membahas materi " Gerak harmonik sederhana"

Wabah covid-19 menyerang Negara kita maka pembelajaran yang biasanya di kelas semuanya dipindahkan dirumah. sehingga guru dituntut untuk sekreatif mungkin dalam memanfaatkan teknologi digital. Sebenernya pembelajarn Jarak Jauh pada era sekarng ini tidak terlalu sulit. Karena banyak media yang dapat dimanfaatkan untuk melakukan pembelajaran. Seperti hanya dengan Wa, google clasroom,zoom dan bahkan blog.

Pada kesempatan ini kita akan memanfaatkan blog sebagai tempat pembelajaran. blog adalah web yang isinya tentang tulisan-tuisan untuk memberi informasi kekhalayak umum. Sehingga blog dapat digunakan untuk menuis apa pun tentang informasi yang akan disampaikan ke masyarkat. Oleh karena itu fungsinya untuk memberi infor masi maka kita juga dapat memanfaatkan sebagai tempat pembelajaran.

Berikut ini langkah-langkah dalam mengikuti pembelajaran di blog. Maka terlebih dahulu kita harus login ke blog guru bersangkutan. Setelah masuk dalam blog guru yang bersangkutan maka siswa dapat membaca materi dan mempelajarinya dalam blog dan untuk mengevaluasi hasil pembelajaran dapat dilakukan menklik link soal yang telah dibuat.

Gerak Harmonik Sederhana
Pengertian Gerak Harmonik Sederhana
Gerak harmonk sederhana adalah gerak yang dilakukan suatu benda dengan getaran yang selaras disetiap geraknya. secara umum gerak ini terjadi pada bandul dn pegas. Karena kedua benda tersebut jika bergerak memiliki keselarasan. Contohnya pada bandul matematis, Jika sebuah bndul matematis diayunakan maka dia akan bergerak keakanan dan kekiri memiliki gerak yang selaras yaitu bila bandul bergerak akan semakin lambat dengan teratur.. Pergerakannya yaitu contohnya Tempat awal bendul diayun A poros benang O dan tinggi maksimum ayunan B. Maka bandul tersebut akan mengayun dari A-O-B-O-A. Gerakakannya berlangsung secara berulang-ulang. Sehingga gerakan tersebut disebut Gerak harmonik sederhana.

Karakteristik Gerak harmonik sederhana
1. memiliki simpangan getaran
Gerak harmonik sederhana merupakan proyeksi gerak melingkar pada sebuah partikel maka gerak ini akan memiliki simpangan pada setiap getarannya.
2. Memiliki kecepatan
gerak haronik sederhana merupakan proyeksi gerak melingkar pada sebuah partikel maka sebuah benda akan bergerak. Sehingga gerakan tersenut mempresentasikan sebuah kecepatan.
2. memiliki Percepatan
Setiap benda yang bergerak akan memiliki kecepatan setiap gerakannya termasuk dalam gerak harmnik sederhana.

Gerak harmonik Sederhana pada Pegas
Telah diulas di pengertia maka gerak harmonik biasa terjadi pada sebuah pegas. untuk mencri periode dan frekuensi dari gerak harmonik sederhana kita menggunakan persamaan pada hukum hook. persamaan hukum hook di subtitusikan dengan persamaan gerak lainnya. sehingga kita akan mendapatkan persamaan periode dan frekuensi dari gerak harmonik tersebut.

Gerak Harmonik Sederhana Pada Bandul Matematis
 Ini sama halnya degan pegas, Bandul matematis juga merupakan penerapan gerak harmonik sederhana. Tetapi di bandul matematis yang sangat mempengaruhi periode dan frekuensi pada bandul adalah panjang tali pada bandul tersebut.

Penjelasan materi bisa dilihat di sini"Materi" "LATIHAN IPS" dan "LATIHAN IPA"

Demikian penjelasan mengenai pembelajaran jarak jauh materi gerak harmonik sederhana.
Semoga dapat bermanfaat.
Sekian Wasalamualaikum Wr.Wb

Tidak ada komentar:

Posting Komentar